Cara Memasang Sitemap di Blogspot yang keren dan juga responsive kali ini sudah saya aplikasikan di blog saya ini dan terbukti bagus(menurut saya..hehehe).
Menurut mas Wikipedia, Sitemap adalah salah satu alat bantu untuk para webmaster yang mempermudah dalam pengenalan peta situs di dalam website. Dengan begitu, mesin google dengan mudah menjelajah dan meraih halaman-halaman yang ada di dalamnya. Sama halnya dengan webiste pada umumnya, blog juga memerlukan sitemap agar mesin pencari dengan mudah mendeteksi konten di dalamnya. Dalam sistem sitemap ini pengguna dapat melakukan submit peta web berbasis XML langsung ke Google yang akan membantu Google mengindeks halaman web dengan mudah.
Pada dasarnya, langkah yang harus diterapkan oleh pengguna sitemap adalah:
Menurut mas Wikipedia, Sitemap adalah salah satu alat bantu untuk para webmaster yang mempermudah dalam pengenalan peta situs di dalam website. Dengan begitu, mesin google dengan mudah menjelajah dan meraih halaman-halaman yang ada di dalamnya. Sama halnya dengan webiste pada umumnya, blog juga memerlukan sitemap agar mesin pencari dengan mudah mendeteksi konten di dalamnya. Dalam sistem sitemap ini pengguna dapat melakukan submit peta web berbasis XML langsung ke Google yang akan membantu Google mengindeks halaman web dengan mudah.
Pada dasarnya, langkah yang harus diterapkan oleh pengguna sitemap adalah:
- Integrasikan dan unggah ke situs web.
- Beri tahukan URL web ke Google.
Okelah....untuk mempersingkat waktu anda baca(karena anda super sibuk :D) maka inilah tutorial membuat sitemapnya. Untuk demonya bisa anda lihat disini.
Update: karena template blog ini baru saya ganti, maka tampilan sitemapnya agak kacau. Untuk lihat demonya bisa lihat disini.
Hati hati menggunakannya karena kalau sitemapnya jadi bagus saya tidak tanggung jawab.
- Buka blog yang akan anda pasang sitemap.
- Buat laman baru
- Terus ganti mode penulisan di html(letaknya dikiri atas bos...)
- Paste kode berikut ini.
<style type="text/css">
#toc{
width:99%;
margin:5px auto;
border:1px solid #2D96DF;
-webkit-box-shadow:4px 4px 8px 2px rgba(0,0,0, 0.2);
-moz-box-shadow:4px 4px 8px 2px rgba(0,0,0, 0.2);
box-shadow:4px 4px 8px 2px rgba(0,0,0, 0.2);
}
.labl{
color:#FF5F00;
font-weight:bold;
margin:0 -5px;
padding:1px 0 2px 11px;
background:-moz-linear-gradient(right,#C2EAFE 0%,#055A85 40%);
background:-webkit-gradient(linear,left 10,right 80,color-stop(0.20,#055A85),color-stop(1,#C2EAFE));
border:1px solid #2D96DF;
border-radius:4px;-moz-border-radius:4px;
-webkit-border-radius:4px;box-shadow:3px 3px 1px #bbb;
-moz-box-shadow:3px 3px 1px #bbb;-webkit-box-shadow:3px 3px 1px #bbb;display:block;
}
.labl a{
color:#fff;
}
.labl:first-letter{t
ext-transform:uppercase;
}
.new{
color:#FF5F00;
font-weight:bold;
font-style:italic;
}
.postname{
font-weight:normal;
background:-moz-linear-gradient(right,#C2EAFE 0%,#fff 40%);
background:-webkit-gradient(linear,center 60,right 10,color-stop(0.60,#fff),color-stop(1,#C2EAFE));
}
.postname li{
border-bottom: #ddd 1px dotted;
margin-right:5px
}
</style>
<div id="toc">
<script src="https://googledrive.com/host/0ByNodV_m9cVLR0pmWFgwZ1NmdW8/" type="text/javascript"></script>
<script src="http://serba-ada-bc.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc">
</script></div>
Ganti huruf yang berwarna merah dengan alamat blog sobat ya...
0 Response to "Cara Membuat Sitemap di Blog"
Post a Comment